Cara Pakai Pupuk Nasa Sawit Yang Benar

Cara Pakai Pupuk Nasa Untuk Sawit Yang Benar

Bahan

  • 5 sak supernasa granule
  • 3 kg power nutrition
  • 20 % pupuk kimia NPK yang umumnya dipakai (bisa juga tidak di kasihkan pupuk kimia NPK, sesuai selera anda)

Cara pencampuran

  1. Sediakan alas plastik atau terpal
  2. Buka kemasan supernasa granule lalu ratakan
  3. Buka power nutition lalu taburkan diatas supernasa granule
  4. Campur / carup hingga merata dan siap di aplikasikan

Cara pemupukan pada kelapa sawit

Taburkan secukupnya per pokok pohon atau bisa juga dengan membuat 4 lubang sedalam 5 – 10 cm di sekitar piringan tanaman lalu masukkan pupuk tersebut lalu segera di tutup dengan tanah. Lakukan pemupukan 3x dalam setahun.

Demikian artikel kami tentang Pupuk Nasa Untuk Sawit, semoga artikel ini bermanfaat. Konsultasi dan order klik whatsapp di bawah ini. 

Comments